Selasa, Januari 27, 2026
spot_img

BERITA UNGGULAN

Bank Jateng Luncurkan Program Back Home (Kredit Spesial ASN)

SuaraPemerintah.id – Sudah cari kredit di bank sebelah tapi bunganya super tinggi, begitu dapat bunga yang oke tapi potongan biayanya seabrek. Eh ada kredit bunganya oke, potongannya ringan tapi jangka waktu kreditnya yang nggak sesuai dengan keinginan. Tenang! Kredit “Back Home” Solusinya!

Sebuah Program Kredit dari Bank Jateng yang merupakan fasilitas kredit takeover atau kredit baru (bagi yang belum memiliki fasilitas Kredit PLO di Bank Jateng) atau fasilitas tambahan (kedua, ketiga, dst) khusus kepada ASN Horisontal. Tunggu apalagi, segera ajukan kredit sekarang dan dapatkan banyak keuntungan! Periode Terbatas ya!

- Advertisement -

Penggunaan Kredit

Kredit Konsumtif

- Advertisement -

Periode Program

01 Juli 2021 sampai dengan 30 September 2021

Keuntungan

Dengan mengikuti Program “Back Home”, Nasbah mendapatkan keuntungan sebagai berikut:

  • Suku bunga Super Murah
  • Bebas biaya – biaya
  • Jangka waktu kredit Panjang (maks. 20 tahun)
  • Proses mudah dan cepat

Syarat

  • Bekerja sebagai ASN Horisontal
  • Payroll Bank Jateng
- Advertisement -

Kirimkan Press Release berbagai aktivitas kegiatan Brand Anda ke email [email protected]

Artikel Terkait

Suara Hari Ini

Ikuti Kami

10,502FansSuka
392PengikutMengikuti
7PengikutMengikuti
2,920PelangganBerlangganan

Terbaru