Minggu, Mei 5, 2024
spot_img
spot_img

BERITA UNGGULAN

Wisata Alam Ciporolak, 1 Wilayah dengan Berbagai Destinasi Wisata

- Advertisement -

Malam harinya, sambil menyalakan api unggun, anda bisa menikmati jutaan bintang bersinar yang membentang luas di langit. Sungguh menakjubkan bukan. Apa lagi sambil santai ditemani kopi dan bernostalgia, bercerita dengan udara malam yang menyejukan.
Dan yang paling spesial adalah dapat mendengar suara serangga, burung di tengah hutan, banyak sejumlah spot foto menarik yang instagramable, mulai dari rumah pohon yang eksotik serta pemandangan yang alami. Bahkan jika anda ingin mengexplore lagi, ada air terjun yang dapat dinikmati di sekitar kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak tersebut. Perlu dua jam berjalan kaki untuk menempuh Curug dari wisata Ciporolak tersebut.

Pilihan destinasi wisatanya pun beragam mulai dari hutan yang asri, rimbun dan menawan. Air terjun bahkan perbukitan yang istimewa. Para wisatawan punya banyak pilihan wisata alam di antaranya , Curug Indihiyang di Warunggunung, Arung Jeram di Lebak Gedong, Goa Sangkir di Bojong Manik, Budaya Kaolotan di Leuwidamar Pemandian Air Panas di Cipanas , Pantai Karang Taraje di Bayah, Pantai Bagedur di Malingping, Pantai Binuangeun di Wanasalam, Pantai Cibobos di Panggarangan, Pantai P. Manuk di Bayah, Pantai Sawarna di Bayah, Pantai Ciantir di Bayah, Budaya Kaolotan Seren Taun di Cibeber, Air panas Senenghati di Malingping, Situ Palayangan di Cimarga, Kawah Cipanas di Sobang, Air Terjun/Curug Kanteh di Cilograng, Pantai Cihara di Cihara, Talanca Beach di Malingping, dan Pantai Cimandir di Panggarangan, Pantai Beach di Malingping, Pantai Tanjung Panto di Wanassalam, Air Terjun/Curug Sata di Gunung Kencana, dan Curug Kebo di Malingping.

Kirimkan Press Release berbagai aktivitas kegiatan Brand Anda ke email [email protected]

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Suara Hari Ini

10,502FansSuka
392PengikutMengikuti
7PengikutMengikuti
2,670PelangganBerlangganan

TERPOPULER

Terpopuler PRAHUM

Spesial Interview